Tulisan 7
Pekerjaan
adalah aktifitas utama yang dikerjakan manusia yang memiliki persamaan
kewajiban.
1. Mengubah
sikap terhadap perkerjaan
·
Definisi nilai perkerjaan
Nilai pekerjaan adalah bahwa nilai dari apa yang kita
kerjakan sebenarnya sangat bergantung kepada cara berpikir kita terhadap
pekerjaan itu. Sekecil apapun pekerjaan yang kita lakukan, jika kita memahami
bahwa pekerjaan itu adalah bagian dari sebuah perencanaan besar, atau bahwa
pekerjaan itu adalah proses menuju terwujudnya sesuatu yang besar, maka tidak
akan ada lagi perasaan kecil dalam hati kita ketika mengerjakan pekerjaan itu.
·
Apa yang dicari dalam pekerjaan
Yang dicari dalam pekerjaan adalah kenikmatan dalam
bekerja, kenyamanan dalam bekerja dan kepuasan kerja. Dimana bagian dari sebuah
perencanaan besar atau bahwa pekerjaan itu menuju proses terwujudnya suatu yang
besar.
Aspek yang paling memuaskan dalam bekerja seperti
keramah tamahan sesame rekan kerja. Kesempatan untuk berpartisipasi dalam
pengambilan keputusan pekerjaan, dan kehormatan yang diterima oleh rekan
sepekerjaan.
·
Fungsi psikologi dari pekerjaan
Fungsi psikologinya yaitu: Lebih bisa mandiri, lebih
kreatif berfikir logis. Bahkan orang
yang sudah mendapatkan banyak uang tidak akan mau mengurangi waktu dan energy
yang di habiskan oleh pekerjaan mereka.kemampuan karena kebutuhan akan
penghargaan dan penguasaan (Morgan,1972)
2. Proses dalam
memilih perkerjaan
Ada enam tahapan yang harus dijalani oleh seorang
calon tenaga kerja, yaitu:
1. Tahap penyerahan surat lamaran
2. Tahap wawancara awal
3. Tahap ujian psikotes (wawancara)
4. Tahap penilaian akhir
5. Tahap pemberitahuan wawancara akhir.
6. Tahap penerimaan
·
Fase–fase identitas perkerjaan
o
Ketertarikan
o
Penghargaan
o
Keakraban
o
Kebosanan
3. Memilih
pekerjaan yang cocok
Memilih pekerjaan yang cocok memeang tidak mudah, perlu proses dan harus memilih dengan benar jika tidak, nanti menjalani pekerjaan itu malah malas-malasan.
Memilih pekerjaan yang cocok memeang tidak mudah, perlu proses dan harus memilih dengan benar jika tidak, nanti menjalani pekerjaan itu malah malas-malasan.
·
Hubungan antara karakteristik pribadi dan karakteristik pekerjaan dalam
memilih pekerjaan yang cocok
o
Karakteristik
pribadi
o
Karakteristik
pekerjaan
4. Waktu
luang
Menurut Muhammad Adil Khithab
berpendapat bahwa waktu luang adalah waktu bebas yang oleh seseorang diisi
sesuai dengan kegiatan yang dikehendakinya.
Waktu Luang memiliki beberapa
pengertian, antara lain: Menurut Rabiltuz waktu luang adalah waktu yang tersisa
dari pekerjaan yang diharuskan atau sisa waktu belajar atau waktu untuk melaksanakan
kewajiban sehari-hari.
Waktu luang adalah waktu bebas yang
tersisa dari serangkaian kegiatan kehidupan sehari-hari atau setelah
melaksanakan kewajiban dan kepentingan hidup.Waktu luang tersebut bebas diisi
dengan kegiatan yang diinginkan dan disukai.
o
Memanfaatkan
waktu luang dengan positif bisasaja dengan berolahraga, membaca buku,
menghabiskan waktu bersama dengan keluarga atau orang yang terkasih. Memanfaatkan
waktu luang yang bermanfaat dan berguna.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar